Home / NIAS INDUK / SUMATERA UTARA / TNI/POLRI

Senin, 12 Februari 2024 - 14:59 WIB

314 Personil Polda Sumut BKO Polres Nias Tiba di Mapolres Nias

NIAS | LENSANUSA.COM – Sebanyak 314 orang Personil Polda sumut BKO Polres NIas untuk Pengamanan Pileg 2024 tiba di Polres Nias,

TIM BKO Personil Polda Sumut di Pimpin oleh Kompol Armansyah Harahap, Kasubbag Anev Di Samapta Polda Sumut, Senin (12/02/2024).

Penyambutan Personil BKO Polda di Polres Nias dilaksanakan dalam sebuah Apel, bertindak sebagai Pimpinan Apel adalah Kapolres Nias AKBP Revi Nurvelani, SH,S.IK,MH pada, Perwira Apel Kabag Ops AKP RH. Siagian, Komandan Apel Kasat Lantas AKP Sonahami Lase.

Pada sambutannya, Kapolres Nias AKBP Revi Nurvelani, SH,S.IK,MH mengucapkan Selamat datang kepada Personil Polda Sumut yang di BKOkan di Polres Nias,untuk Pengamanan PIleg 2024, “Rekan-Rekan Selamat datang di Polres Nias, Rekan akan segera di Geser ke TPS untuk Pengamanan Pemilu.

, untuk itu saya Harapkan Laksanakan Tugas ini dengan Penuh Rasa Tanggung jawab, Jaga Netralitas, Jalin Sinergitas dengan Penyelenggara dan TNI, Pastikan Logistik Pemilu aman, demikian Juga TPS dimana rekan-Rekan di Tugaskan, Pastikan semua dalam keadaan Aman, dalam hal Pengamanan Patuhi SOP, dan jika ada permasalah laporkan secara Berjenjang” Ujar Kapolres Nias.

Untuk di Ketahui bahwa ke 314 Personil BKO Polda Sumut akan Melaksanakan Pengamanan TPS di Wilayah Hukum Polres Nias, yaitu Nias, Nias Barat, Nias Utara dan Gunungsitoli dan bergabung dengan Personil Organik Polres Nias yang sudah mendahului Berada di masing-Masing Kecamatan.

Personil BKO Polda akan melaksanakan Tugas Pengamanan sampai tanggal 17 Februari 2024 dan selanjutnya akan kembali ke Polda Sumut.

Sabar Halawa

Share :

Baca Juga

DAERAH

Terbakar Api Cemburu, 2 Pria Indra Sakti Keroyok Korban Hingga Berlumuran Darah

TNI/POLRI

Polres Pelabuhan Belawan Bentuk Tim Khusus Buru Pelaku Tawuran Yang Akibatkan Seorang Remaja Meninggal Dunia

TNI/POLRI

Besok, Polrestabes Medan Kerahkan Seribuan Personel Amankan May Day 1 Mei 2025

DAERAH

Penyambutan Kapolresta Deli Serdang Baru Dan Giat Pisah Sambut Kapolresta Deli Serdang

POLITIK

Polling Antara Edy Rahmayadi dan Bobby Nasution Menuju Pemilukada 2024 : Fenomena Baru dalam Politik Sumut

TNI/POLRI

Sat Binmas Polres Langkat Gandeng Tokoh Masyarakat Jaga Stabilitas Kamtibmas

TNI/POLRI

Kapolres Langkat Release Kasus Pencuri Besi Jembatan

BERITA NASIONAL

Polresta Bandar Lampung Gelar Pakta Integritas dan Pengambilan Sumpah Penerimaan Anggota Polri T.A. 2024