Home / DI YOGYAKARTA / TNI/POLRI

Sabtu, 27 Juli 2024 - 22:29 WIB

Danyonif 403/WP Pimpin Upacara Penutupan Pekan Olahraga Batalyon ke-59

 

SLEMAN | LENSANUSA.COM. – Komandan Batalyon Infanteri 403/Wirasada Pratista, Letkol Inf Afrizal Rakhman, S.I.P., M.I.P., memimpin upacara penutupan Pekan Olahraga Batalyon (PORYON) dalam rangka HUT ke-59 Yonif 403/WP di Lapangan Sapta Marga Yonif 403/WP, Sabtu (27/7/2024)

Kegiatan ini dihadiri oleh seluruh prajurit dan anggota Persit Cabang LIX Yonif 403 .

Cabang olah raga yang dilombakan pada pekan olah raga Batalyon 403/wirasada pratista, diantaranya Sepak Bola, Volly Prajurit, Naik Jumar, Lari Beban Tempur, Lari Obor, dan Volly Persit.

Komandan Batalyon Infanteri 403/WP, Letkol Inf Afrizal Rakhman, pada kesempatan tersebut menekankan pentingnya semangat sportifitas dan pembinaan satuan melalui olahraga. Danyon berharap Pekan Olahraga Batalyon dapat mempererat jiwa korsa dan kebanggaan terhadap Yonif 403/WP.

Lebih lanjut Danyonif 403/WP menuturkan , selalu ada pemenang dan yang kalah dalam perlombaan, bagi pemenang, jangan merasa jumawa, dan bagi yang kalah, jangan berkecil hati.

” Manfaatkan pengalaman ini untuk berprestasi di masa mendatang, baik di tingkat Angkatan Darat maupun Tentara Nasional Indonesia”, ujar Letkol Inf Afrizal Rakhman. *SY

Share :

Baca Juga

DAERAH

KOREM 031/Wira Bima Gelar sosialisasi Bank BJB secara Vidcon dan tatap muka.

TNI/POLRI

Bawa 1 Kg Sabu Ke Binjai, Pasutri Asal Bromo Medan Gool

DI YOGYAKARTA

Ground Breaking Aset Tabungan Wajib Perumahan Angkatan Darat di Graha Kartika Sedayu Bantul

DI YOGYAKARTA

‎Titik Soeharto Kunjungi DKPP Kabupaten Bantul Serahkan Alsintan, “Dorong Petani Mandiri dan Modern”

TNI/POLRI

Di Bawah Rintik Hujan, Polres Langkat Gelar Doa Bersama Lintas Agama

TNI/POLRI

Operasi Senyap Polres Langkat: 42 Tersangka Narkoba Diringkus dalam Sebulan

TNI/POLRI

Polda Sumut Terbitkan DPO Terhadap Pemilik Dragon KTV Medan Terkait Peredaran Ekstasi

SUMATERA UTARA

Kapolda Sumut Bersama Ratusan Santri Hadiri Pembacaan Yasin 41 Ratib Al Hadad