Home / TNI/POLRI

Selasa, 19 November 2024 - 12:37 WIB

Polres Langkat Tangkap Dua Laki Laki Diduga Pengedar Sabu

LANGKAT | LENSANUSA.COM – Satuan Reserse Narkoba Polres Langkat menangkap dua orang laki laki diduga pengedar narkotika jenis sabu di Kwala Besar , Dusun I kecamatan Secanggang , Kabupaten Langkat pada hari Minggu Tanggal 17 November 2024 sekira Pukul  03:00 Wib,

Kapolres Langkat, AKBP David Triyo Prasojo, SH, SIK, MSi melalui Kasat Resnarkoba AKP Rudi Sahputra, SH, MH, dikonfirmasi pada hari Senin 18 November 2024 mengatakan kedua pengedar itu berinisial WD (41) warga Kwala Besar . Dusun I . Kecamatan Secanggang , Kabupaten Langkat dan IH (43) warga Kwala Besar . Dusun I . Kecamatan Secanggang , Kabupaten Langkat.

Dijelaskannya, penangkapan tersebut berawal adanya informasi masyarakat bahwa ada di Kwala Besar Dusun I . Kecamatan Secanggang , Kabupaten Langkat.

Setelah dilakukan penyelidikan, pada hari Minggu Tanggal 17 November 2024 sekira Pukul  03:00 Wib, Team Opsnal Sat Resnarkoba Polres Langkat  menangkap kedua tersangka WD dan IH di Kwala Besar Dusun I Kecamatan Secanggang , Kabupaten Langkat.

Kemudian turut diamankan barang bukti berupa 2 (dua) plastik klip bening sedang yang di duga berisikan narkoba jenis sabu,11 (sebelas) plastik klip bening kecil yang di duga berisikan narkotika jenis sabu, 2 ( dua ) buah dompet kecil bewarna putih dan bewarna merah, 1 ( satu ) buah sekop sabu, 3 (tiga) bungkusan klip bening kosong, 1 (satu) buah hp android bermerek oppo bewarna biru tua, dan 1 (satu) plastik asoi bewarna hitam.

Kedua tersangka mengaku pemilik barang bukti yang ditemukan tersebut sehingga kedua tersangka beserta barang bukti diboyong ke ruangan Sat Resnarkoba Polres Langkat.

“Kedua tersangka, WD dan IH sudah  ditahan di RTP Mako Polres Langkat,” Pungkas AKP Rudi Sahputra.

(Red/DILLA)

Share :

Baca Juga

DI YOGYAKARTA

Plt Bupati Gunungkidul Menerima Kunjungan PANGDAM IV /Diponegoro Mayjen TNI Deddy Suryadi Serahkan Bantuan RTLH Untuk Pejuang Veteran

LANGKAT

Pendekatan Humanis Bhabinkamtibmas Polres langkat Duduk Bersama dengan Warga, Edukasi Kamtibmas

DAERAH

Kapolda Sumut Tinjau Pengamanan Arus Balik dan Objek Wisata Kaldera Toba Pasca Lebaran

BERITA NASIONAL

Upacara Bulanan Kasrem 043/Gatam Sampaikan Perintah Pangdam II/Swj

DAERAH

Ditreskrimsus Polda Sumut Ungkap Penyelewengan Solar Subsidi Mobil Pick Up dengan Tangki Modifikasi Disita

BERITA NASIONAL

Patroli Subuh, Polsek Tanjung Raja Berikan Rasa Aman Kepada Masyarakat

TNI/POLRI

294 Warga Binaan Rutan Kelas I Medan, Peringati Malam Nuzulul Quran

TNI/POLRI

Polres Langkat Gelar Apel Siaga I untuk Pengamanan Pelantikan Presiden dan Wapres 2024