Home / TNI/POLRI

Jumat, 13 Desember 2024 - 14:10 WIB

Polres Belawan Gagalkan Upaya Peredaran Narkoba Jelang Tahun Baru

BELAWAN | LENSANUSA.COM – Satnarkoba Polres Pelabuhan Belawan menggerebek rumah bandar narkoba di kawasan Jalan Serdang Uni Kampung, Kelurahan Belawan Satu, Kecamatan Medan Belawan, Sumatra Utara (Sumut), Selasa, 3 Desember 2024. Empat orang diamankan dalam operasi penangkapan tersebut.Keempat pelaku yang ditangkap terdiri dari tiga pengguna dan satu bandar narkoba. Mereka sedang mengunakan narkoba saat ditangkap.

Mereka juga kedapatan melakukan transaksi yang siap diedarkan jelang pergantian tahun ke sejumlah wilayah di Belawan. Para pelaku memanfaatkan permukiman padat penduduk sebagai lokasi transaksi narkoba untuk mengelabui petugas. Sejumlah barang bukti diamankan. Mulai dari narkoba jenis sabu dan alat hisap.

Kini keempat pelaku telah berada di Polres Pelabuhan Belawan untuk dilakukan pemeriksaan lebih lanjut. Pihak kepolisian terus berkomitmen memberantas perederan narkoba dengan menggandeng masyarakat dan tokoh agama.
(Dilla)

Share :

Baca Juga

DAERAH

Polresta Deli Serdang Dampingi Dir Pamobvit Poldasu dan Tim Auditor dari Baharkam Mabes Polri Cek Kesiapan Stadion Baharoeddin Siregar Lubuk Pakam

TNI/POLRI

Polres Sibolga Gelar Natal Bersama dan Salurkan Bantuan bagi Korban Bencana

TNI/POLRI

Bhabinkamtibmas Polsek Salapian Hadiri Pelantikan dan Pembekalan Pengawas TPS Se-Kecamatan

TNI/POLRI

Akpol 90, Dhira Brata Kirim 25 Ton Beras dan Logistik, Polda Sumut Fasilitasi Penyaluran Bantuan ke Aceh Tamiang

BERITA NASIONAL

Ditreskrimsus Polda Lampung Bersama BPH Migas RI, Ungkap Dugaan Penyalahgunaan BBM Bersubsidi di Lampung

TNI/POLRI

Belawan Beri Ultimatum Tidak Ada Tempat Bagi Pelaku Kejahatan

BERITA NASIONAL

Kodim 0729/Bantul Raih Juara 1 Nasional Lomba Karya Jurnalistik TMMD Reguler ke-119 Tahun 2024

BERITA NASIONAL

Ketua Umum Dharma Pertiwi Ny. Evi Agus Subiyanto Kunjungi SLB Kemiling Bandar Lampung