Home / DI YOGYAKARTA

Kamis, 9 Oktober 2025 - 14:24 WIB

Warga Galur ditemukan Tewas Gantung diri di Gubuk tengah Sawah

KULONPROGO | LENSANUSA.COM. – Seorang pemuda Korban diketahui bernama Yuli Purwanto (33) warga Barongan Kalurahan Nomporejo, Kapanewon  Galur Kabupaten Kulon Progo sontak membuat warga setempat terkejut dan tak menyangka  ditemukan meninggal dunia dalam keadaan tergantung di sebuah gubuk (Brak) area bulak  persawahan Bubaran Panjatan Kulonprogo, Kamis pagi (9/10/2025)

Menurut keterangan Kasi humas polres Kulonprogo Iptu Sarjoko, mengatakn peristiwa itu pertama kali diketahui oleh seorang warga yang hendak ke sawah.

“Sekitar pukul 05.30 WIB, saksi berangkat ke sawah untuk memupuk tanaman padi. Saat melewati gubuk (Brak) di Bulak Bubaran, saksi melihat seseorang tergantung. Ia langsung melapor kepada warga lain, dan kemudian kejadian dilaporkan ke Polsek Panjatan,” terang Iptu Sarjoko.

Petugas kepolisian Polsek Panjatan  bersama Tim Inafis Polres Kulonprogo, tim medis dan  PMI Kulonrogo segera menuju lokasi. Setelah dilakukan pemeriksaan, tidak ditemukan tanda-tanda kekerasan di tubuh korban. Polisi memastikan kejadian tersebut murni tindakan bunuh diri

“Korban sudah kami serahkan kepada pihak keluarga untuk dimakamkan dengan layak,” ungkapnya.

Belum diketahui secara pasti Motif korban melakukan bunuh diri untuk mengakhiri hidupnya *SY.

Share :

Baca Juga

DI YOGYAKARTA

Korem 072/Pamungkas Menggelar Tradisi Korps, Sertijab Kasiintel dan Dandim 0729/Bantul

DI YOGYAKARTA

Pusdiklat PMI DIY Raih Akreditasi B dari Kementerian Kesehatan Republik Indonesia

DI YOGYAKARTA

Hujan Deras Melanda Kota Jogja, Pohon Tumbang dan Banjir Meluas

DI YOGYAKARTA

Sempat dilaporkan Hilang, Pria Warga Sanden Ditemukan Tewas Mengambang di Sungai Kecil Winongo

DI YOGYAKARTA

Lansia Hilang 4 Hari Ditemukan Tewas dan Mayat Sudah Membusuk di Dekat Rutan Bantul ‎

DI YOGYAKARTA

Polres Bantul Gelar Apel Bulanan Bhabinkamtibmas, Kapolres Tekankan Tugas Deteksi Dini dan Aksi

DI YOGYAKARTA

Kado Istimewa Hari Bhayangkara Ke-79, Polda DIY Borong Penghargaan Zona Integritas dan Pelayanan Publik untuk Satker dan Polres Berprestasi

DI YOGYAKARTA

Selama Operasi Ketupat Progo 2025, Angka Kriminalitas dan Kecelakaan di Bantul Meningkat