Home / TNI/POLRI

Kamis, 7 November 2024 - 06:53 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Medan Baru Himbau Warga Waspada Pencurian Sepeda Motor

MEDAN | LENSANUSA.COM – Melalui kegiatan sambang, Bhabinkamtibmas Polsek Medan Baru terus berupaya untuk selalu hadir di tengah warga demi kamtibmas.

Seperti yang dilakukan personel Bhabinkamtibmas Kel. Sei Putih Timur I Kec. Medan Petisah Aipda Michael Simanjuntak menyambangi warganya di Jalan Sekip, Selasa (6/10/2024).

Dalam kegiatan sambang tersebut Bhabinkamtibmas Aipda Michael Simanjuntak menyampaikan pesan bahwa kegiatan sambang menjadi kegiatan rutin dan bertemu langsung dengan warga demi meningkatkan silaturahmi untuk Kamtibmas yang tetap aman dan kondusif.

“Kepada warga yang disambangi agar berhati hati dan jangan percaya dengan berita hoax,”kata Aipda Michael Simanjuntak.

Aipda Michael Simanjuntak juga mengingatkan kepada warganya untuk memperhatikan kendaraan sepeda motor dan diparkirkan tidak jauh dari pandangan mata serta menambahkan kunci ganda berupa gembok ataupun rantai untuk mengantisipasi terjadinya pencurian sepeda motor.

Diakhir kegiatan sambang tersebut Bhabinkamtibmas Aipda Michael Simanjuntak mengimbau apabila mengetahui dan melihat tindak kejahatan agar menghubungi ke nomor call center 110 dan memberitahukan kepada Bhabinkamtibmas serta ke Polsek terdekat. (Red/Dilla)

Share :

Baca Juga

DAERAH

Proyek Pembanguan Gedung DPRD Rohul Tahap ke II Mangkrak, di Laporkan Aliansi GEMMPAR Riau ke Kejagung RI

TNI/POLRI

Ditreskrimsus Polda Sumut Ungkap Penyelewengan Solar Subsidi Mobil Pick Up dengan Tangki Modifikasi Disita

TNI/POLRI

Menunggu Pembeli di Teras Rumah, Bandar Narkoba Ditangkap Polres Binjai

TNI/POLRI

Polresta Deli Serdang Berikan Layanan Kesehatan Kepada Etnis WNA Rohingya

PEKANBARU

Kompol Oka Mahendra Syarial Resmi Jabat Kapolsek Tenayan Raya

TNI/POLRI

HUT ke-77, Polwan Polda Sumut Bagikan Bunga Sebagai Tanda Duka dan Kehangatan di Aksi Solidaritas Ojol

TNI/POLRI

Kapolresta Deli Serdang Pimpin Apel Gelar Pasukan Ops Zebra Toba 2024

TNI/POLRI

Polisi Tembak Jambret Mahasiswa di Medan Sunggal