Home / DAERAH / HUKUM/KRIMINAL

Selasa, 11 Juli 2023 - 16:09 WIB

Karutan Kelas I Medan Cek Satu Persatu Warga Binaan Baru

MEDAN, SUMUT | LNC – Rutan Kelas I Medan Kanwil Kemenkumham Sumut, Kepala Rutan berkesempatan melihat kegiatan MAPENALING yang sudah berjalan selama satu minggu.

Bertempat di lapangan upacara Rutan Kelas I Medan karutan mengecek satu persatu Warga Binaan baru yang mengikuti kegiatan MAPENALING ini. Sabtu (08/07/2023) pagi.

Karutan juga mengobrol dengan Warga binaan. Salah satu warga binaan mengungkapkan ada yang sudah dua kali masuk kerutan ada juga yang menyesali perbuatan nya dan meminta maaf ada juga yang menunjukkan bakat bernyanyi.

Karutan berharap Warga yang baru masuk ke dalam rutan tetap menjaga ketertiban selama berada di rutan tidak berantam, tidak membuang sampah sembarangan, agar tidak menyusahkan orang tua nya lagi dan bertaubat. (Dilla)

Share :

Baca Juga

DAERAH

Paripurna LKPJ, Juprizal: Rekomendasi Fraksi Harus Jadi Acuan Pemerintah, Untuk Perbaikan Ke Depan

DAERAH

Danrem 031/ Wira Bima Terima Penyerahan Tanah Hibah Koramil Inuman dari Bupati KuansingĀ 

BENGKALIS

PMII Bengkalis Laporkan Oknum DPRD Yang Bermain Proyek 9,6 Miliar

DAERAH

Ketua TP PKK Kabupaten Bengkalis, Ikuti HKG ke-51 Tingkat Nasional

PEMERINTAH

Diikuti 18 Peserta, Bupati Rohil Lepas Pawai Lampion Malam Cap Go Meh

BENGKALIS

Kehadiran Bupati Kasmarni, Disambut Hangat Para Guru MDTA Kecamatan Mandau Dan Bathin Solapan

DAERAH

Kenang Jasa Pahlawan pada Momen HBI ke-75, Jajaran Lapas Pekanbaru Ikuti Upacara Tabur Bunga di Taman Makam Pahlawan Kusuma Dharma

DAERAH

Polres Labuhanbatu Selatan Bongkar Sindikat Rokok Pita Cukai Palsu, Empat Pelaku Ditangkap