Home / BERITA NASIONAL / PEKANBARU

Senin, 30 Oktober 2023 - 11:28 WIB

Kasipenkum Kejati Riau Ikuti Pembukaan FGD Secara Virtual

PEKANBARU | LENSANUSA.COM – Kasi Penkum Kejati Riau, Bambang Heripurwanto SH MH mengikuti kegiatan Pembukaan Focus Group Discussion (FGD) secara virtual di ruang Kasi Penkum Kejati Riau, Senin (30/10/2023) sekira pukul 08.00 WIB.

Kasi Penerangan Hukum (Kasi Penkum) bidang Intelijen Kejaksaaan Tinggi Riau didampingi Fungsional Humas bidang Intelijen mengikut FGD dalam rangka optimalisasi peran Humas dalam membangun komunikasi publik.

Kegiatan FGD optimalisasi peran Humas Kejaksaan RI dalam rangka membangun komunikasi publik dibuka resmi oleh Kapuspenkum Kejagung RI Dr Ketut Sumedana SH., MH.

Dalam penyampaiannya Kapuspenkum Kejagung RI Dr Ketut Sumedana SH., MH menyampaikan ucapan terimakasih dan apresiasinya kepada rekan rekan yang telah mengikuti kegiatan Focus Group Discussion (FGD) Optimalisasi Peran Humas Kejaksaan RI Dalam Rangka Membangun Komunikasi Publik.

Selanjutnya Kapuspenkum Kejagung RI Dr Ketut Sumedana SH., MH menyampaikan strategi dalam membangun komunikasi publik dengan cara membangun branding institusi seperti riset sesuai dengan tujuan, tepat sasaran/target, menentukan slogan dan membuat logo.

Selain intu, memanfaatkan transformasi digital seperti memanfaatkan Platform media sosial, media elektronik, digitalisasi pemberitaan secara masif, cepat, tepat dan bermanfaat. Networking merupakan jejaringan bagian dari marketing, komunikasi media dan bangun sistem komunikasi dengan komunitas partnership.

Pembukaan Focus Group Discussion (FGD) Optimalisasi Peran Humas Kejaksaan RI Dalam Rangka Membangun Komunikasi Publik secara virtual berjalan aman, tertib dan lancar.

Share :

Baca Juga

DAERAH

Hari Ini Puskesmas di Pekanbaru Layani Pemeriksaan Kesehatan Gratis bagi Warga yang berUlang Tahun

BERITA NASIONAL

Usai Dilantik Menjadi Anggota DPRD Kabupaten Ogan Ilir, Eko Satria Asnan, SE Siap Perjuangkan Aspirasi Masyarakat

DI YOGYAKARTA

Progo Band Raih Penghargaan Kapolda DIY, Aktif Sampaikan Kamtibmas Lewat Musik

BERITA NASIONAL

Antisipasi 3C dan Kejahatan Jalanan, Kanit Samapta Polsek Lalan Pimpin Giat KRYD

DAERAH

Pj Wali Kota Pekanbaru Pimpin Konvoi Sunmori dari Tenayan Ke Asia Heritage Rumbai

DAERAH

Berantas Peredaran Narkoba dan Modus Penipuan Sesuai Arahan Menteri IMIPAS, Lapas Pekanbaru Konsisten Gelar Razia Kamar Hunian

BERITA NASIONAL

WWF Aman dan Kondusif, Menteri PUPR Apresiasi Pengamanan TNI-Polri

DAERAH

Amankan Objek Wisata Pantai, Polairud Polres Sibolga Gencarkan Patroli Keselamatan