Home / OGAN ILIR / TNI/POLRI / Uncategorized

Senin, 4 Maret 2024 - 12:13 WIB

Patroli Dialogis, Upaya Polsek Tanjung Raja Ciptakan Kamtibmas

OGAN ILIR | Lensanusa.com – Guna terciptanya suasana yang kondusif di wilayah hukumnya, personil Polsek Tanjung Raja melaksanakan patroli dialogis. Minggu (03/03/2024) sekira pukul 08.00 Wib s/d pukul 17.00 Wib.

Adapun pelaksana dalam giat patroli dialogis tersebut di pimpin Kanit Samapta Aiptu Iskandar, Kanit Intel Aiptu Frengki, Aipda Andi Hidayat dan anggota piket Polsek Tanjung Raja.

Dalam giat tersebut personil Polsek Tanjung Raja melaksanakan giat patroli di tempat keramaian kegiatan masyarakat, pengaturan di tempat keramaian, dan himbauan larangan musik remix.

Kapolsek Tanjung Raja AKP Hermansyah, S.IP, M.Si mengatakan, kegiatan patroli ini juga untuk mengajak warga membantu Polri dalam menciptakan keamanan dan ketertiban terutama dilingkungannya masing-masing.

“Giat ini bertujuan agar masyarakat tetap merasa aman, agar masyarakat merasa nyaman dalam kegiatan dan agar terciptanya situasi aman dan kondusif di wilayah hukum Polsek Tanjung Raja pasca pemungutan suara serta antisipasi hiburan dengan menggunakan musik remix,” ucap AKP Hermansyah.

Kegiatan patroli dialogis yang dilakukan oleh personil Polsek Tanjung Raja juga untuk memberikan rasa aman dan nyaman terhadap warga masyarakat terutama warga desa binaan serta mengurangi dan meminimalisir adanya pelaku tindak kriminalitas,” pungkasnya.

Share :

Baca Juga

TNI/POLRI

Sat Pol Airud Res Langkat Respon Cepat Memediasi Penabrakan Jaring Bawal

DAERAH

Bakti Sosial HUT Bhayangkara ke-78, Polresta Deli Serdang Serahkan Beasiswa, Penanaman Pohon, Penaburan Bibit Ikan Dan Pemberian Sembako Kepada Masyarakat

SUMATERA UTARA

F1 Powerboat Danau Toba, Polda Sumut Rekayasa Lalulintas Kota Balige

TNI/POLRI

Polres Langkat Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas dan PersatuanĀ 

BERITA NASIONAL

Operasi Senpi Musi 2024, Tim Macan OI Satreskrim Polres Ogan Ilir Amankan Pelaku Pemilik Senpi Ilegal

SUMATERA UTARA

Operasi Keselamatan Toba, Satlantas Polres Langkat Bagikan Brosur Tertib Berlalu Lintas

Uncategorized

Wabup Rohul, Indra Gunawan Buka Secara Resmi Sosialisasi Forum Pembaruan Kebangsaan

DAERAH

Kasat Binmas Polres Langkat Sambangi Warga, Sampaikan Pesan Kamtibmas Terkait Tahapan Kampanye Pilkada 2024