Home / DAERAH / PEKANBARU

Minggu, 16 Juni 2024 - 16:23 WIB

Peduli Sesama, Asosiasi Perangkat Desa Seluruh Indonesia (APDESI) Provinsi Riau menyalurkan hewan qurban untuk Idul Adha tahun 2024 kepada Polres Rokan Hulu .(16-06-2024) 

LENSANUSA.COM | PEKANBARU,RIAU —Penyerahan hewan qurban tersebut disampaikan langsung Ketua Apdesi Provinsi Riau Iskandar Zulfahrianto, S.E atau sapaannya Anto Sontang Itu melalui Wakil Ketua Apdesi Provinsi Riau Asmi Jumairi pada minggu 16 juni 2024.

Disela penyerahan itu, Kapolres Rokan Hulu AKBP Budi Setiyono S.Ik M.H mengucapkan terimakasih kepada Adesi Provinsi Riau. “Semoga hewan qurban ini menambahkan keberkahan dan hikmah dipelaksanaan Hari Raya Idul Adha 1444 Hijriah ini, dan t Terimakasih sekali lagi kami ucapkan kepada Apdesi Provinsi Riau, semoga daging qurban yang dibagi nantinya menjadi amal yang diterima Allah SWT, ” do’anya.

Zulfahrianto, S. E selaku ketua Apdesi Provinsi Riau “Selamat Hari Raya Idul Adha 10 Dzulhijjah 1445 Hijriah 2024, Semoga tahun ini memberikan kebahagiaan, kesejahteraan, dan berkah yang melimpah kepada kita semua, Semoga sapi qurban dari APDESI Provinsi Riau tersebut, dapat memberikan manfaat bagi semuanya, khususnya di perayaan Idul Adha 1445 Hijriah tahun ini” Ungkap Zulfahrianto Selaku Ketua Asosiasi Perangkat Desa Seluruh Indonesia (APDESI) Provins Riau saat di temui media.(Rls)

 

Share :

Baca Juga

DAERAH

Wakajati Riau Pimpin Prosesi Pelepasan Jenazah Sekaligus Berikan Penghormatan Terakhir Almarhum Jaksa Syahril Siregar, SH.

DAERAH

Nelayan Meranti Tewas, Diduga Diserang Buaya

BERITA NASIONAL

Nusakambangan Panen Perdana, Bangun Lumbung Ketahanan Pangan Beri kesempatan Warga Binaan 

DAERAH

Selain Mewisuda, Pj Bupati Kampar Juga Resmikan Langsung SDIT An Nizham Darussalam

ADVERTORIAL

Bupati Kuansing Menutup Secara Resmi Turnamen Sepak Bola Bupati Cup 2024

DAERAH

Polsek Padang Tualang, Polres Langkat Bersama Forkopimcam Lakukan GSN

DAERAH

Disketapang Pekanbaru Jalin Kerjasama Pemkab Tanah Datar Terkait Penyediaan Pasokan Pangan

DAERAH

Pimpin Apel Pagi, Kasi Giatja Lapas Pekanbaru Ajak Seluruh Jajaran Tingkatkan Kewaspadaan di Bulan Ramadhan