Home / BERITA NASIONAL / OGAN ILIR / TNI/POLRI / Uncategorized

Minggu, 2 Juni 2024 - 11:23 WIB

Polsek Rantau Alai Lakukan Patroli Kamtibmas di Jalan Perbatasan Kecamatan Kandis ke Kota Kayu Agung

OGAN ILIR | Lensanusa.com – Anggota Polsek Rantau Alai melaksanakan patroli, guna antisipasi C3 dan gangguan kamtibmas serta kejahatan jalanan.

Giat patroli tersebut dilakukan di Jalan raya perbatasan Kecamatan Kandis Kabupaten Ogan Ilir dan Kota Kayu Agung Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI), Minggu (02/06/2024) Pagi.

Sesuai arahan dari Kapolres Ogan Ilir AKBP Andi Baso Rahman kepada Kapolsek Rantau Alai AKP Sutopo untuk meningkatkan kewaspadaan ketika berpatroli di wilayah hukumnya.

“Kami terus berupaya memberikan pengamanan serta pengawasan di wilayah hukum Polsek Rantau Alai, supaya situasi dan kondisi berlangsung aman kondusif karena terhindar dari aksi kriminal,” ujar AKP Sutopo.

Berdasarkan hal tersebut, Kapolsek mengarahkan anggotanya, untuk melaksanakan tugas patroli secara presisi di Jalan perbatasan Kecamatan Kandis Ogan Ilir dan Kota Kayu Agung.

“Diharapkan, kegiatan patroli yang dilakukan secara mobile, dapat memonitoring setiap hal-hal yang dianggap mencurigakan dan mengganggu kamtibmas,” pungkas Kapolsek Rantau Alai AKP Sutopo.

Jurnalis : frans raje

Share :

Baca Juga

DAERAH

Kasiter Kasrem 043/Gatam Hadiri Pelantikan Pengukuhan DPD Prov. Lampung Dan DPC 15 Kabupaten Kota APMIKIMMDO Periode 2023 – 2028

TNI/POLRI

Polri Bergerak Tanpa Henti, Ribuan Warga Dievakuasi, Bantuan Dikebut ke Daerah Terisolir

DI YOGYAKARTA

Gerakan Tanam Padi Pasca Banjir di Srandakan: Wakapolda DIY dampingi Menteri Pertanian Tinjau Lokasi Sekaligus Tanam Padi

DAERAH

KKI Kabupaten Labuhanbatu Periode 2023-2027 Resmi Dikukuhkan

SUMATERA UTARA

Puslabfor Polda Sumut Olah TKP Laka Kerja di PT Aqua Farm Nusantara

DAERAH

Jelang Operasi Ketupat, Dirlantas Polda Riau cek jalan lintas Timur Bersama Istansi terkait.

DAERAH

Miris, Wilayah Polsek Sunggal Diduga Menjadi Sarang Narkoba dan Judi Jenis Ikan-Ikan

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Sambangi Warga: Cegah Pencurian dan Bahaya Judi Online di Padang Tualang