Home / DAERAH / HUKUM/KRIMINAL

Sabtu, 8 Juli 2023 - 12:21 WIB

Rutan 1 Medan Gelar Kegiatan Beladiri Kempo 

MEDAN, SUMUT | LNC – Kegiatan Beladiri Kempo kembali diselenggarakan, Rutan I Medan bersama Lapas I Medan Gelar Latihan Kempo Bersama

Rutan I Medan Kanwil Kemenkumham Sumut, menyelengharakan kempo di awal Juli ini demi meningkatkan fisik, kesehatan, dan juga keahlian bela diri di Lapangan Lapas I Medan, Jumat (
Di hari yang cerah mrmbuat semangat semakin membara. Suhu tubuh yang memanas dan keringat bercucuran menjadikan tubuh yang prima dan senmangat untuk bertugas kembali.

Dikutip dari laman informasi online, olahraga kempo memiliki tiga manfaat yaitu pelatihan dan pertahanan diri, pelatihan mental dan untuk kesehatan.

Semoga kita seluruh petugas diberikan kesehatan dan semangat yang membara untuk bertugas.
(Dilla)

Share :

Baca Juga

DAERAH

Anggota DPRD Solehudin Hadiri Wayangan 1 Muharram di LTD

DAERAH

Dispusip Pekanbaru Gelar Bimtek Tingkatkan Kualitas Perpustakaan Sekolah

BERITA NASIONAL

Pemko Pekanbaru Tunggu Instruksi Pusat Lakukan Penanganan Covid

BENGKALIS

Ketua DPD PWMOI Bengkalis Menyalurkan Daging Sapi Untuk Sambut Bulan Suci Ramadhan

DAERAH

Wakil Bupati Rokan Hilir Jhony Charles Tinjau Pasar Baru di Bagan Batu

DAERAH

Jajaran Polresta Dei Serdang Intensifkan Patroli Menyapa Subuh 

DAERAH

Jelang Pacu Jalur, PUPR Gesa Perbaikan Jalan Dalam Kota

DAERAH

Polres Langkat Gelar Patroli Sepeda “Car Free Day”.