Home / NIAS INDUK / POLITIK

Senin, 4 Maret 2024 - 11:59 WIB

KPU Kota Gunungsitoli Skors Rapat Pleno Terbuka Hari ke Tiga

NIAS | LENSANUSA.COM – Rapat pleno yang telah dijadwalkan sebelumnya pada hari Minggu 3 Maret 2024 akhirnya di skors dan kembali digelar pada hari Senin Tanggal 4 Maret 2024 dengan jadwal dimulai pukul 09.00 Wib bertempat di Gedung Serba Guna “Salak Madu Jln.Nias Tengah Km 7 Desa Faekhu, Gunungsitoli Selatan, Kota Gunungsitoli, Provinsi Sumatera Utara. Minggu (3/3/2024).

Ketua KPU Kota Gunungsitoli, Cardinal P Mendrofa menyampaikan bahwa, berdasarkan saran yang disampaikan kepada KPU Kota Gunungsitoli oleh saksi –saksi Peserta Pemilu dan Bawaslu yang hadir pada Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara Pemilu Tahun 2024.

Beberapa hal sebagai pertimbangan mengingat penandatanganan dokumen D Hasil oleh saksi dan PPK masih berlangsung. Logistik seluruh kotak suara dan D Hasil; PPWP, DPR RI, DPD, DPRD Provinsi dan DPRD Kota belum diserahterimakan oleh PPK Gunungsitoli.

Pertimbangan lain adalah kondisi penerangan gedung yang kurang memadai, sehingga disepakati bersama oleh Ketua Bawaslu dan Saksi peserta Pemilu untuk ditunda sampai besok hari dan digelar pada hari Senin Tanggal 4 Maret 2024 dengan jadwal dimulai pukul 09.00 Wib.

Hadir dalam Rapat Pleno Terbuka hari ketiga Komisioner KPU Kota Gunungsitoli Cardinal P Mendrofa di dampingi komisioner KPU Kota Gunungsitoli Hepy Suryani Harefa, Juliman Harefa, Efesiensi Daeli dan Darni Saleh Baeha.

Ketua Bawaslu Kota Gunungsitoli Mizarni, Saksi peserta Pemilu, para awak media cetak dan online

Share :

Baca Juga

DI YOGYAKARTA

Kustini Sri Purnomo Resmi Gandeng Sukamto Maju di Pilkada Sleman, Dan Segera Daftarkan Ke KPU

DI YOGYAKARTA

Pasangan Joko B Purnomo – Rony Wijaya Daftar ke KPU Bantul, Optimis Menang “Sesarengan Mbangun Bantul”

DAERAH

Sejumlah elemen penting di Partai Golkar Riau menyatakan sikap untuk mendukung SF Hariyanto, Suparman: Golkar Riau butuh perubahan.

DI YOGYAKARTA

Besok Pagi Halim – Aris Deklarasi Di Situs Mataram Watu Gilang Sebelum Berangkat Mendaftar Ke KPU

DI YOGYAKARTA

Bupati Petahana Kustini Sri Purnomo Tak Gentar Hadapi Koalisi Besar di Pilkada Sleman Dan Yakin Menang.

DAERAH

Banjir di Nias Selatan, Polisi Bantu dan Evakuasi Warga dengan Sigap

DAERAH

KPU Sumut Luncurkan Maskot Si Mamo dan Lagu Memilih Sebagai Jingle Pada Pemilu Gubernur dan Wakil

POLITIK

Forum Jurnalis Pemprovsu : Membangun Persahabatan Dan Etika Dengan Saling Menghargai Sesama