Home / DAERAH / PARIWISATA / SUMATERA UTARA

Minggu, 29 Oktober 2023 - 20:24 WIB

Perkemahan Compas 6 di Desa N4 Bilah Hulu Tak Kantogi Izin Keramaian Dari Polres Labuhanbatu 

LABUHANBATU | LENSANUSA.COM-Pelaksanaan kegiatan panggung budaya perkemahan Compas 6 di Desa N4 Aek Nabara Kebun PTPN 3 Kanau Kecamatan Bilah Hulu Kabupaten Labuhanbatu Sumatera Utara terhitung mulai tanggal 26 Oktober 2023 sampai 29 Oktober 2023 tak kantogi izin keramaian dari Polres Labuhanbatu

Hali ini disampaikan langsung Kasat Intelkam Polres Labuhanbatu AKP  Fadlun Al Fitri melalui pesan WhatsApp, Minggu (29/10/2023) sekitar pukul 15.00 Wib saat awak media online lensanusa.com mengkonfirmasinya

Dijelaskan Kasat Intelkam Polres Labuhanbatu AKP Fadlun Al Fitri bahwa Sat Intelkam Polres Labuhanbatu tidak ada memberi izin keramaiannya bang

Kemudian awak medi online melakukan konfirmasi kembali kepada Kasat Intelkam Polres Labuhanbatu AKP Fadlun Al Fitri kalau Polsek Bilah Hulu Komandan apa diberi izin

Lanjutnya Kasat Intelkam Polres Labuhanbatu AKP Fadlun Al Fitri menjelaskan melalui pesan singkat WhatsApp Kalau izin keramaian dari Sat Intelkam Polres Labuhanbatu yang menerbitkan bang. tutup AKP Fadlun

Jadi diminta kepada Polres Labuhanbatu agar segera mengambil tindakan tegas terhadap pelaku yang melakukan pelanggaran hukum. Segera proses secara hukum seluruh panitia yang terlibat dalam kegiatan di Desa N4 Aek Nabara Kebun PTPN 3 Kanau Kecamatan Bilah Hulu Kabupaten Labuhanbatu Sumatera Utara

Penulis : doday gultom

Share :

Baca Juga

BENGKALIS

Bupati Kasmarni Buka Expo Ekonomi Kreatif

DAERAH

Bersama Forkopimda,Kalapas Pasir Pangarayan Hadiri Halal Bihalal Pemkab Rohul Bersama HKR

HUKUM/KRIMINAL

Kejati Riau Tahan Tersangka Dugaan Tipikor Dana Badan Layanan UIN SUSKA Tahun 2019

DAERAH

Ketua Komjak Tegaskan Kerja-Kerja Jurnalis Dilindungi UU

BENGKALIS

Desa Bantan Timur Mendapat Kunjungan Dari Dinas PMD Kegiatan Sosialisasi Pelatihan Tentang Aset Desa

DAERAH

Wakajati Riau Pimpin Prosesi Pelepasan Jenazah Sekaligus Berikan Penghormatan Terakhir Almarhum Jaksa Syahril Siregar, SH.

DAERAH

Yuliarso: Operasional Bus TMP di Tahun 2023 Masih Dipertahankan Karena Sifatnya Untuk Pelayanan Kepada Masyarakat

DAERAH

Malam Pertama Sholat Tarawih, WBP Lapas Pekanbaru Berbondong-Bondong ke Masjid At-Taubah