Home / BERITA NASIONAL / OGAN ILIR / TNI/POLRI / Uncategorized

Jumat, 7 Juni 2024 - 09:29 WIB

Kapolsek Tanjung Raja Gelar Jumat Curhat di Desa Tanjung Agas

OGAN ILIR | Lensanusa.com – Polsek Tanjung Raja menggelar kegiatan Jumat Curhat di bersama masyarakat di Desa Tanjung Agas Kecamatan Tanjung Raja Kabupaten Ogan Ilir. Jumat (7/6/2024)

Tujuan kegiatan ini adalah untuk menjalin silaturahmi dengan masyarakat, mendengarkan informasi dan keluhan masyarakat terkait Kamtibmas, serta memberikan solusi dan saran untuk menyelesaikan permasalahan tersebut.

Kapolsek Tanjung Raja mengapresiasi antusiasme masyarakat dalam mengikuti kegiatan Jumat Curhat ini.

“Kami mengapresiasi antusiasme masyarakat dalam mengikuti kegiatan Jumat Curhat ini. Kegiatan ini merupakan wadah bagi masyarakat untuk menyampaikan keluh kesah dan mendapatkan informasi terkait Kamtibmas,” ucap Kapolsek Tanjung Raja.

Kapolsek menambahkan bahwa Polsek Tanjung Raja akan terus berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat. Serta memberikan himbauan Kamtibmas sekaligus memberikan himbauan menjelang kemarau agar tetap menjaga kesehatan.

“Kami akan terus berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat. Kami berharap masyarakat dapat terus bekerja sama dengan pihak kepolisian untuk menjaga keamanan dan kondusivitas di wilayah hukum Polsek Tanjung Raja, “harap Kapolsek.

Share :

Baca Juga

TNI/POLRI

Polres Pelabuhan Belawan Bentuk Tim Khusus Buru Pelaku Tawuran Yang Akibatkan Seorang Remaja Meninggal Dunia

SUMATERA SELATAN

Ps Kanit Samapta Polsek Lalan dan Anggota Giat Pengamanan di Gereja GKMI Perumahan Kebun SMT PT BKI Desa Karang Agung

BERITA NASIONAL

Jelang Kunker Presiden RI Ir. Joko Widodo Di Provinsi Lampung, Danrem 043/Gatam Pimpin Apel Gelar Pasukan Pengamanan VVIP

DAERAH

Pelayanan Presisi, Kapolresta Bandar Lampung Bagikan Paket Bantuan Sosial Kepada Masyarakat Kurang Mampu

BERITA NASIONAL

Bupati Rohil Serahkan Bantuan Mesin Bot Sebanyak 80 Kepada Kelompok Nelayan

BERITA NASIONAL

Bakti Sosial Komunitas Wartawan Kota Bandar Lampung Tebar Manfaat Di Bulan Suci Ramadhan

BERITA NASIONAL

Antisipasi 3C dan Kejahatan Jalanan, Personil Polsek Tanjung Raja Gelar Patroli Hunting

HUKUM/KRIMINAL

Assessment Pembangunan ZI, Rutan Medan Lakukan Seleksi Anggota