Home / BENGKALIS / PARLEMENTERIA

Minggu, 13 April 2025 - 20:50 WIB

Ketua DPRD Bengkalis Turut Ambil Bagian Dalam Kegiatan Karhutla Bengkalis Run Fun

BENGKALIS | LENSANUSA.COM – Ketua DPRD Kabupaten Bengkalis diwakili anggota Rindra Wardana Alias Iyan Kancil, turut ambil bagian dalam kegiatan Karhutla Bengkalis Fun Run 2025 yang digelar di Halaman Polres Bengkalis pada Minggu, (13/04/2025). Kegiatan ini dilaksanakan serentak di seluruh kabupaten dan kota di Provinsi Riau sebagai bentuk kampanye pencegahan kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) Rindra Wardana menekankan pentingnya menjaga kelestarian lingkungan.  “Mari kita bersama-sama menjaga lingkungan agar tetap bersih, sehat, dan terjaga dari polusi,” ujarnya.

Kegiatan ini juga diramaikan dengan aksi penanaman pohon serta pembagian bibit kepada 10 pelari pertama yang berhasil menyelesaikan rute fun run sejauh 5 kilometer.

Kapolres Bengkalis, AKBP Budi Setiawan, menyampaikan harapannya agar kegiatan ini mampu meningkatkan kesadaran masyarakat dalam menjaga lingkungan.  “Ini merupakan bentuk komitmen Polres Bengkalis dalam melindungi alam dan menjaga lingkungan,” tegasnya.

Acara ditutup dengan pembagian Door Prize bagi para peserta yang memegang kupon undian Karhutla Bengkalis Fun Run 2025. (**/Jm Korwil)

Share :

Baca Juga

BENGKALIS

Pertemuan Mediasi DPD PWMOI Dumai Ganti Ketua, DPW PWMOI Tidak Intervensi

BENGKALIS

Lewat Advokasi Penilaian Mandiri, Bengkalis Mantapkan Komitmen Pangan Aman dan Sehat

BENGKALIS

LSM dan Wartawan Pertanyakan Hasil Sita Rokok Ilegal Oleh Bea Cukai Bengkalis

BENGKALIS

Komisi II Gali Informasi Terkait PI 10% SKK Migas

BENGKALIS

Disdukcapil Bengkalis Gesa Perekaman KTP El Melalui Jebol Master dan Go to School

BENGKALIS

Komisi III DPRD Kabupaten Bengkalis Gelar Rapat Bersama Bapenda

BENGKALIS

Ciptakan Mudik Aman Berkesan, 1.423 Personel Gabungan Dikerahkan

KUANTAN SINGINGI

DPRD Kuansing Tegaskan Pelantikan Aditya Sudah Sesuai Aturan dan Mekanisme