Home / DAERAH

Senin, 26 Juni 2023 - 20:17 WIB

Kapolres Langkat Silaturahmi Terhadap Anak Difable Di SDLB Negeri 057704 Stabat

LANGKAT | LENSANUSA.COM – Kapolres Langkat Berikan Tali Asih Terhadap Anak Difable Di SDLB Stabat
Menyambut HUT Bhayangkara 01 Juli yang ke 77, Kapolres Langkat AKBP Faisal Rahmat Husein SIK SH MH melaksanakan hubungan tali silaturrahmi dengan anak Difable di SDLB Negeri 057704 Stabat, Kecamatan Stabat Kabupaten Langkat, Jumat (16/6/2023) Pukul 11.00 Wib

Turut hadir Ketua Bhayangkari Cabang Langkat Ny. Widya Faisal dan Kabag SDM Kompol Waskita Sheena Sari SE SIK MH, Personil Polwan dan Bhayangkari Cabang Langkat.

Dalam kegiatan tersebut, Kapolres Langkat dan rombongan melihat keterampilan para anak – anak. Setelah itu memberikan tali asih, situasi berjalan aman dan kondusif

(Dilla)

Share :

Baca Juga

BENGKALIS

Staf DPMPTSP Bengkalis Ramli Meninggal Dunia, Bupati Kasmarni Sampaikan Bela Sungkawa Mendalam

DAERAH

Rutan Kelas l Medan Hari Raya ldul Adha Tahun 1444 Hijriah 2023 Menyembelih Hewan Kurban Sebanyak 13 Ekor

DAERAH

Tahun 2023, PUPR Pekanbaru Akan Bangun 15 Titik Drainase

DAERAH

Wakapolda Riau Lantik 134 Bintara Polri Gelombang I

DAERAH

Polsek Biru Biru Patroli ke lokasi rawan terjadinya tindak pidana dan sweeping kost kostan

ADVERTORIAL

Berkumpul di IKN, H Paisal Bersama Gubernur, Bupati, dan Wali Kota se-Indonesia Dapat Arahan Presiden Jokowi

DAERAH

Kalapas Narkotika Rumbai Pimpin Apel Pagi, Ingatkan Untuk Jaga Integritas 

DAERAH

Gubri Serahkan Santunan Idulfitri Saat Safari Ramadan Di Masjid Jami’ Darussalam Siak